Syair Batu Tua
Alih wahana peninggalan situs megalit dalam rupa Syair Batu Tua
Pameran visual “Syair Batu Tua” berusaha melestarikan dan mendekatkan kembali warisan budaya megalit kepada khalayak luas, terutama kepada anak-anak.